
Sambut Idul Fitri, DPC FPI Pamijahan Kabupaten Bogor telah menyalurkan bantuan sembako, uang dan Al-Quran kepada anak-anak yatim dan masyarakat yang membutuhkan.
Pembagian sembako dan Al-Qur'an kepada masyarakat berlangsung di dua lokasi berbeda yaitu beralamat di Kp Lebak Indah, Rt 04 Rw 08, Desa Gunung Bunder 1, dan Desa Gunung Picung, Kecamatan Pamijahan kabupaten Bogor.
Kegiatan sosial ini di pimpin langsung oleh ketua DPC FPI Pamijahan Ustadz Jalaludin, Semoga bermanfaat dan bertambah keberkahan bagi kita semua.. Amiiin ya Robbal 'Alamiin.
Sumber : DPC FPI Pamijahan
Kontributor LIF Jawa Barat
Tambahkan Komentar:
0 komentar, tambahkan komentar Anda